Pemerintah Desa Sumberagung kecamatan Rejotangan kabupaten Tulungagung mengadakan Musyawarah Perencanaan Pembangunan Desa (MUSRENBANGDES) Tahun 2024 pada tanggal 16 Februari 2024.kegiatan tersebut dilaksanakan guna menampung aspirasi/usulan …
Warta Desa
Berita terbaru dari desa.
Kegiatan MUSPADI DAN REMBUK STUNTING DESA SUMBERAGUNG TH.2024
Desa Sumberagung mengadakan kegiatan Musyawarah Perempuan, Anak dan Disabilitas (MUSPADI) diteruskan dengan kegiatan Rembuk stunting pada tanggal 15 Januari 2024, kegiatan tersebut dilaksanakan guna…
BLT DD BLN.APRIL-JUNI TAHUN 2024
Pemerintah Desa Sumberagung, Kecamatan Rejotangan, Kabupaten Tulungagung membagikan Bantuan Langsung Tunai Dana Desa ( BLT-DD) tahun 2024 setelah tahap pertama Januari s/d Maret pada Tanggal…
KEGIATAN ”BERSIH DESA SUMBERAGUNG TAHUN 2024”
Kegiatan Bersih Desa Sumberagung adalah kegiatan yang rutin dilaksanakan setiap tahunnya. kegiatan bersih desa tahun ini Pemerintah Desa mengawalinya dengan mangadakan khotmil qur’an dan rotib…
Karnaval Desa Dalam Rangka Peringatan HUT RI Ke 78 Tahun 2023
Dalam Rangka HUT RI Ke-78 tahun ini dilaksanakan kegiatan Karnaval Desa Sumberagung yang dihadiri oleh Camat Rejotangan. Kegiatan ini telah diselenggarakan hari Sabtu, 2 September…
Expo Dan Bazar Desa Sumberagung Tahun 2023
Dalam rangka memperingati HUT RI ke 78 tahun 2023 Pemerintah Desa Sumberagung, Kecamatan Rejotangan, Kabupaten Tulungagung menggelar berbagai macam kegiatan yang salah satu diantaranya adalah…
Penerimaan BLT DD Miskin Ekstrim Bln.Juli-September 2023
Penerimaan BLT DD Miskin ekstrim Bln.Juli-September tahun 2023 diberikan kepada 47 KPM. Bantuan Langsung Tunai Yang bersumber dari dana desa ini diharapkan dapat membantu perekonomian…
PEMDES SUMBERAGUNG GELAR MUSDES PENYUSUNAN RKPDes TAHUN 2024
Pemerintah Desa Sumberagung Kecamatan Rejotangan Kabupaten Tulungagung melaksanakan Musdes untuk menyusun rencana kerja pemerintah desa (RKPDes) tahun 2024 dibalai desa setempat selasa 25/07/2023 mulai pukul…
KEGIATAN BUDIDAYA TERNAK KAMBING TAHUN 2023
Kegiatan Budidaya Ternak kambing Desa Sumberagung tahun 2023 merupakan program Desa dalam bidang ketahanan pangan dan hewani yang bersumber dari dana desa diberikan kepada 80…
Penerimaan BLT DD Miskin Ekstrim Tahap II Bln.April-Juni
Penerimaan BLT DD Miskin Ekstrim tahap II diberikan kepada 47 KPM. Kegiatan tersebut dihadiri oleh Babinsa Desa, Babinkantibmas Desa dan Pendamping Desa Sumberagung.